Foto : Atap Rumah Ibu Yeni Rusak Di Hantam Angin Puting Beliung

Atap Rumah Ibu Yeni Rusak Di Hantam Angin Puting Beliung,  Terjadi Juga Di Beberapa Titik

Belitung, Belitungterkininews.com Atap Sebuah Rumah Di Jalan Serma Abdullah RT 17 RW 06, Desa Air Raya Kecamatan Tanjungpandan Kabupaten Belitung Rusak Dihantam Angin Puting Beliung. (17/05/23).

Atap Rumah yang rusak tersebut yakni, rumah ibu Yeni,  yang mana kejadian itu terjadi sekira pukul 31.30 WIB.

Pemilik Rumah Yeni mengatakan, Angin itu tiba dari Belakang, saat kejadian saya berada di rumah tengah, dan anak sya bersama suami syang berada di Dapur.

“Angin itu bermula menghantam Dapur, ruang tengah, kemudian lanjut menghantam gudang depan”, Katanya

Tidak Hanya Itu Atap Rumah akibat Angin Puting Beliung, atap dapur dan atap gudang depan juga ikut melayang.

“Atap Rumah kami melayang dan menghantam mobil milik anak saya”, Ujar Pemilik Rumah Yeni.

Yeni juga menyebutkan, saat kejadian anaknya bersama suaminya sampai memegang atap dapur sebelahnya agar tidak terbang akibat angin tersebut.

Pages: 1 2


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *