Category: Pemilu
-
Dari 386 Bacaleg Yang Di Usung 17 Parpol Banyak Belum Memenuhi Syarat, Hal Itu Nanti Disampaikan Kembali Pada Masa Perbaikan Berkas Bacaleg
Divisi Teknis Komisioner KPU Kabupaten Belitung Rezeki Aris Munazar mengatakan, bahwa saat ini masih dalam tahapan Verifikasi Administrasi hingga tanggal 23 Juni mendatang.
-
KPU Kabupaten Belitung Mulai Verifikasi Administrasi Berkas Bacaleg DPRD Kabupaten Belitung untuk Pemilu 2024
Aris juga Menambahkan pada Saat Proses Pengajuan Bakal Calon Legislatif Melalui Silon maupun secara fisik beberapa waktu lalu cukup baik.
-
KPU Kabupaten Belitung Menyatakan Berkas Pengajuan Calon Dari 16 Parpol Lengkap, Kelengkapan Itu Setelah Melalui Beberapa Pemeriksaan
Ketua KPU Kabupaten Belitung, Soni Kurniawan mengatakan, dalam penerimaan pengajuan Bakal Calon tersebut, KPU telah melakukan beberapa kegiatan antara lain memeriksa waktu pengajuan Bakal Calon, memeriksa dokumen pengajuan Bakal Calon, menetapkan status pengajuan Bakal Calon oleh Partai politik, serta memberikan tanda pengembalian atau tanda terima.
-
KPU Sebut HOAK informasi Beredar dimasyarakat, Terkait Data Calon Pemilu 2024 Kabupaten Belitung
Kabar tentang daftar nama calon yang diusungkan oleh petugas partai politik dalam Pemilihan Umum (Pemilu) Kabupaten Belitung beredar luas di masyarakat. Namun, Ketua KPU Kabupaten Belitung, mengatakan bahwa informasi tersebut adalah hoaks.
-
Dua Partai Tidak Ajukan Bakal Calon Legislatif di Pemilu 2024 Kabupaten Belitung
Soni Kurniawan mengatakan bahwa dua di antara 16 partai politik yang mengajukan Bacaleg tersebut tidak mengajukan pendaftaran Bacaleg untuk Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Belitung
-
Partai Garuda Tidak Memiliki Caleg DPRD Kabupaten Belitung, Hanya Menyampaikan Berkas Sebagai Peserta Pemilu
DPC Partai Garuda, sementara ini tidak memiliki Caleg DPRD Kabupaten Belitung, dan hanya menyampaikan Berkas sebagai peserta Pemilu tahun 2024.
-
PSI Optimis Raih Kursi di DPRD Kabupaten Belitung Pada Pemilu 2024
Ketua DPD Partai Solidaritas Indonesia Indra Setiawan mengatakan, Pengajuan Berkas Pendaftaran pada hari terakhir merupakan arahan dari pusat yang mana dilakukan serentak seluruh Indonesia.
-
KPU Kabupaten Belitung Menyampaikan Pemberlakuan 30% Keterwakilan Perempuan, Perubahan Itu Berdasarkan Perubahan PKPU RI Nomor 10 Tahun 2023
Perubahan keterwakilan perempuan 30% itu seusai Dengan Perubahan (PKPU) RI Nomor 10 Tahun 2023.
-
Sebanyak 5 Partai Pada Hari Ini Mengajukan Pendaftaran Bacaleg DPRD Kabupaten Belitung, 2 Dari 5 Partai Berkasnya Dikembalikan
Dari 5 Partai Politik yang mengajukan Pendaftaran Bakal Calon Legislatif tersebut yakni, (PKN), (GOLKAR), (PAN), (GERINDRA), dan (DEMOKRAT).
-
KPU Kabupaten Belitung Gelar Rapat Pleno untuk Membahas Hasil Perbaikan Data Pemilih
Rekapitulasi Hasil Perbaikan Pemilih Sementara tersebut, terdiri dari 5 Kecamatan , 49 Desa, 547 T-P-S, dengan total pemilih sebanyak 136,719 orang, Pemilih Laki-laki 68,975 orang, pemilih perempuan 67,744 orang.